Griya Hidroponikku
Selasa, 28 Februari 2017
Sabtu, 25 Februari 2017
PANDUAN HIDROPONIK SISTEM WICK
Rendam benih dengan air hangat
Untuk sayuran daun cukup 1-2jam (sawi,selada, pokchoi) klo jenis kangkung dan bayam, tidak perlu direndam.
Untuk sayuran buah 2-4jam (cabe, terong, timun, tomat)
Selanjutnya Rendam rock wool dalam air bersih sekitar 10 menit.
Angkat dan tiriskan rock woolnya, kibaskan sedikit tapi jangan diperas.
Kemudian Jejerkan rockwool di dalam wadah/trai semai.
Beri lubang untuk benih, sesuaikan dengan benih yang akan kita tanam.
Untuk sayuran daun (sawi, bayam, kangkung, selada) 1 rockwool bisa diisi 2-3 benih
Untuk sayuran yang berbuah (terong, timun, oyong, kacang panjang) 1 rockwool cukup 1-2 benih saja.
Buat lubang pada rockwool dengan menggunakan tusuk gigi,
dalamnya 3x ukuran dari besarnya benih.
Ambil benih dengan tusuk gigi yang basah (benih akan menempel di tusuk gigi) lalu masukkan benih ke dalam lubang.
Satu lubang untuk satu benih.
Beri label nama pada benih, sekalian tanggal semainya.
Agar kita tahu tanaman apa yang kita tanam dan berapa lama waktu semainya.
Setelah semua benih disemai, tutupi rapat dengan plastik warna hitam (kantong kresek hitam)
lalu simpan di tempat gelap/tidak terkena matahari langsung.
Jangan lupa disemprot pagi dan sore dengan menggunakan air biasa. Semprotnya sedikit saja, hanya agar rockwool tidak kering.
Jika rockwool masih basah, gak perlu disemprot., karna benih akan busuk seandainya rockwool terlalu banjir air.
Setelah 1-2 hari, periksa apakah benih sudah pecah dan berkecambah (sprout).
Jika sudah berkecambah, bukalah tutup plastiknya dan kenalkan dengan matahari pagi (minimal 4-5 jam sehari).
Yang sudah sprout kita keluarkan dan langsung dijemur, tapi jika masih ada yang belum sprout, tutup kembali dan tunggu sampai sprout.
Jika kutilang itu karna kurang sinar matahari, jadi dijemur saja, biasanya akan normal kembali setelah dijemur.
Setelah tumbuh 2 daun sejatinya, bisa kita letakkan di bawah sinar matahari langsung.
Tunggu sekitar 7-9 hari (tergantung varietas) maka akan tumbuh 4 daun.
Setelah tumbuh 4daun, dan tinggi sekitar 7-12cm, Kemudian siap kita masukkan ke dalam Netpot yang sudah kita pasangi sumbu panelnya,
Selanjutnya kita pindahkan ke dalam bak sterofoam.
dalamnya 3x ukuran dari besarnya benih.
Agar kita tahu tanaman apa yang kita tanam dan berapa lama waktu semainya.
lalu simpan di tempat gelap/tidak terkena matahari langsung.
Jika rockwool masih basah, gak perlu disemprot., karna benih akan busuk seandainya rockwool terlalu banjir air.
Yang sudah sprout kita keluarkan dan langsung dijemur, tapi jika masih ada yang belum sprout, tutup kembali dan tunggu sampai sprout.
Jika kutilang itu karna kurang sinar matahari, jadi dijemur saja, biasanya akan normal kembali setelah dijemur.
Website Resmi Griya Hidroponikku :
Terima Kasih atas kepercayaannya menggunakan Produk Griya Hidroponikku
Griya Hidroponikku menjual berbagai macam peralatan dan perlengkapan Hidroponik dengan harga murah dan eceran untuk para Pemula Hidroponik.
Daftar Harga Aneka Benih di Griya Hidroponikku :
Benih sayur : 3rb/sachet
Benih Buah : 3rb/sachet
Benih Bunga : 5rb/sachet
Benih Tanaman Herbal : 5rb/sachet
Harga Peralatan Hidroponik
Netpot : 1000/pcs
Polibag mini : 250/pcs
Polibag sedang : 400/pcs
Polybag Besar : 700/pcs
Polybag Jumbo : 1100/pcs
Polybag Jumbo Mangga : 1300/pcs
Cocopeat : 8000/pack
Sekam Bakar : 8000/pack
Hidroton : 14rb/pack
Perlite : 14rb/pack
Tray semai tutup Putih kecil : 14rb/pack
Rockwool : 30rb/kotak
Panel : 30rb/meter
Cup pot : 300/pcs
Nutrisi Cair Hidroponik : 25rb/set 300ml
Nutrisi Cair Hidroponik : 20rb/set 200ml
Nutrisi Cair Komplit : 30rb/set 300ml
Nutrisi Cair Komplit : 25rb/set 200ml
Biopestisida alami : 14rb/botol
Cairan Anti Rontok Bunga : 14rb/botol
Paket Starter Kit Untuk Pemula
8 Lubang Tanam : 85rb
10 Lubang Tanam : 95rb
12 Lubang Tanam : 110rb
Pemesanan Sms :
Lisa : 0856 9548 9417
Yulia : 0852 1703 8245
BBm : 7C0A5470
WA : 0856 9548 9417
Line : GriyaHidroponikku
Pembayaran Via Transfer :
Bank MANDIRI : 110-00-0707286-8 a/n : YULIANA
BCA : 0660748661 a/n : YULIANA
Griya Hidroponikku, menyediakan konsultasi gratis bagi para customer yang telah membeli di Griya Hidroponikku.
Kami bersedia memandu sampai berhasil.
SMS : 0852 1703 8245
Bbm : 7C0A5470
WA : 0856 9548 9417
Created
by. Griya Hidroponikku
Langganan:
Postingan (Atom)